Manfaat buah semangka |
10 manfaat buah semangka untuk kesehatan - Buah yang kaya akan kandungan air ini merupakan salah satu buah paling mudah di temui di setiap daerah di Indonesia. Pembudidayaan semangka yang sangat mudah membuat buah ini mudah untuk di temui. Unik semangka ini ada yang bewarna merah ada juga yang bewarna kuning. Semua sama-sama menyegarkan tubuh. Harga buah semangka sangat murah sehingga tidak banyak menguras kantong untuk mendapatkannya.
Selain mengkonsumsi buah, sebaiknya tahu juga dong apa saja kandungan dan manfaat buah semangka untuk kesehatan tubuh kita. Berikut penjelasan ringkasnya.
- 1. Mengandung Vitamin A
- 2. Mengandung Vitamin B
Vit B5 atau Asam pantotenat berfungsi vital dalam metabolism pelepasan energy di dalam tubuh. dan Vit B7 atau Biotin fungsinya adalah membantu metabolisme lemak, protein, dan karbohidrat yang akan membentuk molekul gula sederhana (glukosa), asam lemak, dan asam amino
- 3. Mengandung Vitamin C
Di dalam semangka, anda bisa menemukan kandungan yang cukup banyak sehingga dalam sekali mengkonsumsi semangka akan mendapatkan efek yang baik untuk tubuh. Buah-buahan lain yang juga banyak mengandung vitamin C yang baik untuk kulit adalah buah pepaya dan buah mangga.
- 4. Mengandung Mineral
Beberapa Kandungan mineral di dalam semangka seperti Zat besi, Natrium, Serat, Karbohidrat, Tembaga, Potassium, Kalium, Magnesium. Semua mineral ini sangat penting untuk tubuh. Natrium dan kalium dapat bermanfaat sebagai transform Na-K di dalam otot tubuh.
- 5. Buah Karotenoid
Karoten ini ada dua pertama mengandung oksigen seperti Lutein dan zeaxanthan sedangkan yang tidak mengandung oksigen seperti alfa karoten dan beta karoten
Alfa karoten dan beta karoten di dalam tubuh akan dirubah menjadi vitamin A oleh tubuh. Sedangkan lutein dan zeaxanthan sebagai pencegah mata katarak.
- 6. Sitrulin
- 8 Anti inflamasi dan antioksidan
- 9. Merawat kecantikan kulit
- 10. Rendah lemak
Secara keseluruhan dapat di simpulkan beberapa penyakit yang dapat di atasi dengan buah semangka ini adalah sebagai berikut
Di bidang kecantikan
- Menghambat penuaan dini
- Melembabkan kulit
- Mengurangi minyak
- Meremajakan kulit
- Menyehatkan rambut
Dibidang kesehatan
- Memelihara ginjal
- Mencegah sariawan
- Mengurangi resiko stroke
- Mencegah hipertensi
- Menjaga jantung
- Mencegah kanker
- mencegah katarak
- Anti oksidan alami
- Anti inflamasi
- Mencegah otot kaku
- meningkatkan daya tahan tubuh
- menjaga kesehatan tulang
- Obat seksualitas pria
- Makanan diet sehat
- Menjaga kesehatan mata
Itulah beberapa informasi penting manfaat buah semangka yang dapat di jadikan sebagai pengetahuan penting alasan kenapa kita perlu mengkonsumsi buah semangka. Buah yang kaya air ini dapat di konsumsi langsung atau juga dapat di buat jus buah. Buah semangka ini enaknya di konsumsi pada cuaca yang panas.